Tuesday 23 August 2016

, ,

Eewoww: the cradle of ideas, apa fungsinya?

Eewoww, makhluk apa lagi ini? Beberapa waktu lalu mendapat informasi tentang adanya alat riset yang bernama eewoww yang akan dikenalkan di perpustakaan UGM pada tanggal 30 Agustus 2016.   Penasaran, akhirnya buka sana sini, mencoba registrasi dan melihat beberapa fiturnya. 
Sekilas, ada kemiripan dengan software pengelola dokumen referensi. Mendeley atau Zotero.  Ada space untuk metadata berbagai referensi, tampilan abstrak sekaligus file .pdfnya. Bedanya ini web based. Jika disamakan dengan Mendeley atau Zotero, maka mirip dengan Mendeley Web atau Zotero Web. 
Namun apa kira-kira perbedaannya? Jika dilihat dari web Eewoww, terdapat 5 fitur andalan. Silakan lihat gambar di bawah ini.

  1. Organize your ideas
  2. Get inspired from others
  3. Format manuscripts
  4. Ensure originality
  5. Maximize visibility

Ingin tahu lebih lanjut? Silakan datang di acara pengenalan Eewoww di Perpustakaan UGM pada tanggal 30 Agustus 2016. Gratis. Info selengkapnya http://lib.ft.ugm.ac.id/web/pengenalan-research-tools-eewoww-the-cradle-of-ideas-gratis-silakan-gabung/

Share:

0 komentar:

Post a Comment

Terimakasih, komentar akan kami moderasi